Orang-orang didunia ini semuanya sama saja.
Mereka takkan bisa menerima seseorang yang berbeda dengan diri mereka.
Mereka yang memiliki segala hal, merasa diri mereka hebat.
Mereka membuang ku, menjauhkan kami karena mereka takut akan takdir kami.
Kami dibiarkan merasakan kesepian.
Kami terpenjara oleh kegegelapan.
Dibenci & Dianggap sebagai sebuah kegagalan.
Kami dianggap sebagai bayangan gelap masalalu.
Selalu dibiarkan menyediri.
Kami berusaha menikmati kesepian ini meski sebenarnya ini melukai kami.
Kami tersenyum untuk menyembunyikan kesedihan.
Tak mudah menjadi sepertiku.
Tak mudah mengerti perasaanku.
Tak mudah memahami isi hatiku.
Namun mereka begitu mudah mencaciku.
Kami tak pernah mengenal kasih sayang.
Aku selalu mencari artinya dalam kesedihan.
Apakah mereka bisa mengerti & memahami kesedihanku ini?
Lalu akau menyadari...
Bahwa sendiri itu membunuhku...
Aku selalu bersikap tak mau mengalah dengan takdirku ini.
Hingga aku yakin bahwa kasih sayang hanya bisa didapatkan dari orang lain.
Tak maslaah jika aku harus dibenci sekalipun.
Aku akan memberikan perasaan tulusku untuk orang lain.
Karena hidup dalam kesedihan itu menyakitkan.
Aku hanya tak ingin ada orang lain yang merasakan hal yang sama.
Karena aku yakin..
Bahwa kasih sayang akan datang seiring berjalannya waktu.
NB:
Kebanyakkan orang akan berkata seperti ini.
"KALAU KAMU BISA MENGERTI AKU MAKA AKU JUGA AKAN MENGERTI KAMU"
Itu sebenarnya sama saja.
Tapi jika mereka bertanya kembali.
"AKU JUGA AKAN MENGERTI KAMU KALAU KAMU MENGERTI AKU"
#PERTANYAAN?
Jika kamu sudah memberikan pengertian kepada dia namun tak ada balasan yang sama!? Apa yang akan kamu lakukan!?
Jawablah!?
(Tak perlu menjadi dewasa untuk menjawab. Kamu hanya perlu mengungkapkan apa yang kamu pikirkan untuk jawaban ini!?)