Minggu, 04 Agustus 2013

Jutsu Chapter 641 Untuk Obito Sang New Rikudou



1. Hiraishin Goshun Mawashi No Jutsu







Hiraishin Goshun Mawashi No Jutsu adalah jutsu kolaborasi  ruang dan waktu yang digunakan oleh tobirama dan minato,jutsu ini berfungsi untuk memindahkan dua pengguna yang menguasai hiraisin untuk bertukar tempat satu sama lain.

Untuk melakukan jutsu ini kedua pengguna harus saling menandai satu sama lain sebagai target untuk berpindah,yang kemudaian akan digunakan untuk bertukar posisi saat melakukan serangan selanjutnya,sebenarnya teknik ini adalah teknik yang sederhana karena merupakan teknik hiraisin biasa yaitu  saling berpindah ketempat tujuan masing masing,namun jika digunakan untuk menyerang lawan maka teknik dapat berguna untuk memindahkan target yang sudah terlebih dahulu dipengang oleh salah satu pengguna hiraisin dan bertukar tempat ke pengguna yang satunya.

Teknik ini nampak membutuhkan ketepatan waktu dalam menteleport musuhnya seperti yang diperlihatkan oleh minato dan tobirama untuk saling berpindah tempat untuk membuat obito terkena Shakuton Kourin Shippu milik naruto dan sasuke yang awalnya memang sengaja dihadang oleh minato yang kemudian tobirama langsung memegang obito dan meteleportnya dan bertukar posisis dengan minato,karena jutsu ini memiliki resiko yang sangat besar jika salah perhitungan maka salah satu pengguna akan terkena serangan dan dapat menyebabkan kematian sehingga dapat digolongkan kedalam kinjutsu. Namun dalam masalah ini, Mereka berdua adalah edo tensei jadi meski tubuhnya hancur skalipun tetap bisa beregenerasi tapi juga ada sebuah masalah, jurus gabungan Naruto & Sasuke adalah jurus yang mempunyai daya hancur menakutkan dan dalam proses ini, ameterasu akan semakin besar dan kuat dan bisa bisa membakar edo tensei sampai musnah dan tanpa tersisa.

2. Enton: Kagutsuchi


Sasuke Uchiha menggunakan teknik ini untuk menerapkan transformasi bentuk ke dalam kobaran api hitam yang tak bisa dipadamkan dari Amaterasu, ia dapat memanipulasi sesuka hati untuk mengubahnya menjadi kemampuan baru yang bisa digunakan untuk bertahan maupun menyerang. Kinerjanya adalah, saat Amaterasu dikeluarkan dari mata kiri Sasuke, lalu ia menggunakan mata kanannya untuk memanipulasi api hitam tersebut. Setelah memasuki bentuk final Susano'onya, Sasuke dapat membuat sebuah bola api hitam yang berfungsi sebagai alternatif sumber api untuk Sasuke memanipulasi teknik ini.
Varian

#Bentuk Amaterasu Sasuke bisa dibuat variasi yang berbeda-beda, seperti perisai atau pedang.

● Sasuke dapat menciptakan sebuah penghalang berbentuk perisai api hitam yang tidak hanya dirinya, tetapi juga untuk membakar bahkan menusuk setiap lawan yang menyerang dan menyentuhnya. Kemampuan ini ditunjukan saat ia melawan Raikage A.

● Setelah memperoleh Eternal Mangekyo Sharingan, Sasuke menunjukkan penggunaan Enton: Kagutsuchi ini untuk membentuk pedang dari bola api hitam yang dikeluarkan oleh Susano'onya, ia menggunakan kemampuan ini untuk menusuk Zetsu Putih serta memotong jaring laba-laba yang dikeluarkan oleh Kabuto Yakushi lewat Kidomaru.

● Saat bergabung dengan Pasukan Aliansi, Sasuke juga terbukti mampu menggunakan api hitam seperti pedang fleksibel dalam tangannya sendiri tanpa terbakar, serta proyektil berbentuk api hitam dari pedangnya untuk serangan dengan jangkauan luas.

#Pengaruh

Mirip dengan penamaan kemampuan Mangekyou Sharingan lainnya, nama Kagutsuchi berasal dari mitos agama di Jepang. Kagutsuchi adalah Dewa Api di Shinto dan orang yang membawa kematian ke dalam dunia dengan membakar ibunya Izanami sampai mati saat ia melahirkan dia. Hal ini membuat ayahnya Izanagi membunuhnya dengan pedang Totsuka.

#Trivia

- Meskipun dalam manga versi pedang yang dikeluarkan oleh Susano'o hanya disebut "Enton: Kagutsuchi", di Naruto Shippuden: Ultimate Ninja Storm 3, teknik ini dinamai "Pedang Kagutsuchi" (加 具 土 命 の 剣, Kagutsuchi no Tsurugi; yang secara harfiah berarti "Ditambahkan Alat Bumi, Pedang Tuhan").

#Data
Klasifikasi : Kekkei Genkai, Ninjutsu, Dōjutsu
Type Elemen : Elemen Bara
Kelas : Menyerang, Bertahan
Jutsu Induk : Amaterasu
Jutsu Terkait : Enton: Yasaka Magatama, Kokuen no Tate
Pengguna : Sasuke Uchiha

3. Fuuton: Rasen Shuriken


Fuuton : Rasenshuriken adalah teknik yg dikembangkan dari rasengan, dengan memasukan cakra angin milik Naruto, maka terciptalah bentuk seperti shuriken yg berputar dengan cepat. Ciri Khas dari Jutsu ini adalah rasengan yang mirip dengan shuriken. Dan tidak lupa juga suara yang dikeluarkan mirip dengan suara kipas angin yang sangat kencang. Untuk melakukan teknik ini untuk Naruto memerlukan dua orang kagebunshin.

 Naruto awalnya tidak bisa melempar rasen shuriken, dia harus mengenai lawan seperti mernggunakan rasenggan biasa. Namun ini sangat berbahaya, sebab naruto bisa terkena dampak serangan jutsu ini dan bisa membuat naruto kemungkinan takkan bisa menggunakan tangannya bahkan tubuhnya. Namun saat naruto melawan pein, teknik ini bisa dilempar dalam mode sage namun tetap perlu menggunakan 2 bunshin. saat mamapu menggunakan cakra kyubi, naruto tak memerlukan bunsih sehingga ini sangat efektif, ini disebabkan tangan cakra naruto yang berguna seperti bunshin dan dalam mode ini, naruto bisa menggunakan varian cho oodama rasen shuriken. dengan cakra kyubi pula naruto bisa mengontrol rasenshuriken dengan memanjangkan tangan cakranya ke arah musuh yang akan diserang.

teknik ini mampu merusak saraf saraf kecil dalam tubuh manusia, karena elemen angin yang ada berbentuk seperti jarum-jarum kecil yang masuk dalam tubh, jika seseorang yang tidak memiliki kemampuan khusus maka tubuhnya akan hancur bahkan ninja medis pun tak akan bisa menyembuhkannya.


4. Aka shakuton kourin shippu



adalah sebuah teknik kombinasi milik Naruto (Rasen Shuriken) & Sasuke (Kagutsuchi). Ini adalh teknik yang memerlukan keterampilan khusus dan atau keterikatan batin yang sama. krena teknik ini seperti bijuudama yang perbandingan cakra biru dan merah harus sesuai karena jika tidak teknik ini akan gagal dan kemungkinan malah meledak sesaat sebelum mengenai musuh. Teknik ini memiliki daya serang yang kuat yang mampu membakar juubi skaligus, namun dalam chapter 641, teknik ini mengenai tubuh obito yang tak lain adalah jinchuriki juubi dan memiliki rinnegan dan sharingan.


Jika orang bisa yang tidak memiliki kemampuan khusus kemungkinan orang itu akan tewas dalam sekejap karena kuatnya rasen shuriken yang mampu menghancurkan saraf-saraf kecil dan ameterasu yang mampu membakar musus sampai habis.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar